Iwanbanaran.com – Cakkkk….kisah helm Rossi yang dilempar ke fans ternyata cukup panjang. Kenapa ? karena Michele Quirini, 33 tahun yang beruntung mendapatkan helm sang legendaris merasa terancam mengingat nilai helm Rossi tersebut kini ditaksir tembus 2,1 M Milyar (130,000 Euro). Helm tersebut menjadi incaran para fans Rossi gila sehingga Quirini akhirnya memutuskan menyewa brankas dibank agar helm tersebut aman. ” Aku memegang helm tersebut dan jantungku seperti copot karena tidak pernah menyangka mendapatkannnya…” serunya…
Michele Quirini (33tahun) nggak pernah menyangka akan mendapatkan helm bersejarah tsb cak. Seperti dilansir Gazzetta, Quirini saat itu sedang merekam moment Rossi mendekati para fans usai race ketika tiba-tiba tanpa diduga Vale melempar helmnya dan jatuh ketangan Quirini…
” Saat itu aku sedang merekam video kemudian melihat previewnya ketika tiba-tiba helm Vale jatuh tepat kearahku. Aku sangat terkejut dan benar-benar shock. Aku memegang helm tersebut dan jantungku seperti mau copot karena tidak pernah menyangka mendapatkannnya. Aku sangat beruntung. Ketika itu banyak orang memintaku untuk mengangkat helmnya ke udara, seolah-olah itu adalah piala. Tetapi secara naluriah aku segera memasukkan ke ransel Gianluca (teman) dan melarikan diri dari lokasi….
” Kami hanya mengizinkan empat foto untuk fans lain, tapi aku dilindungi 4 fans lokal sebagai tameng. Kemudian kami pergi, melewati tiga pintu keluar yang berbeda. Kami berpisah untuk memperkecil risiko. Tapi satu hal yang benar-benar membuatku tertawa ada beberapa fans gila ingin menciumi helmnya. Untuk saat ini aku tidak menjualnya. Aku ingin helm ini menjadi kebanggaan komunitas dan penggemar…” serunya via Gazzeta. Apakah helm tersebut sekarang disimpan dirumah ??.
? Tidak, aku langsung membawanya ke bank. Aku sedikit takut setelah namaku beredar di koran. Aku ingin membuatnya tetap aman dan tidak meninggalkannya di rumah. Dengan beberapa euro, aku menyewa brankas ?...serunya. Pertanyaan terakhir, jika ada orang yang sangat ingin membeli helm tsb sebagai collector item, berapa nilai yang harus mereka bayar supaya Quirini mau melepas helm tersebut ?
?Angka yang tepat. Tapi itu bukan ide utamaku untuk menjualnya, aku ulangi. Aku sangat peduli dengan helm ini, yang aku rasakan sebagai fans sejati. Jika aku menjualnya, siapa pun yang membelinya harus membayarku dengan baik?…” tutupnya. Sejauh ini helm Rossi-Misano last career ditaksir tembus 2,1 Milyar rupiah atau 130rb Euro. Ediann bejo tenan rekk-rekkk (iwb)
trx sukro
Waaaa wassyuhh sukorroooo
Helm tr46is iku Cak
Helem penutup karir lebih dari 10 tahun Z0nk
Mueeeehehehehehee ?
tapi Vr46 KAYA
WOAKAKAKAKA
Yg di banggakan apanya……????
Bagi kacung receh macam elu susah menilai sesuatu hal apalagi”Legacy”. Mainan lu brochure di lampu merah ya maklum lahhh. Makan lu maunya gratisan dibandingin dg komen lu yg sok hebat ????
Lucu aja sihhh, mending sebar brochure aja nyari makan lu disana Cung KaChung ???
Takunya bentar lagi ada yg memalsukan helm tersebut untuk di perjual belikan
Wkwkwkwkwk dunia NFT sekarang cakk
Kenangan suram
Masa depan pun tiada beda wkkkkkkk typical ngep mbeye coinkkk ???
NFT riderz neh coegggg
Dikoco-koco dulu biar jadi murah 2jt kembali 1,6jt ya cakkkk Wkwkwkwkwk kultuk-kultuk sekali ini mbokdheeee
muehehehe kalo markojel kojel lempar helm cuma ditaksir mbinghaaa seharga mbieeettt kridit pula muehehehe mbinghaa kismin harta dan kismin otak caaakk zluuubh
Helm pesakitan misano last career aja 2,1 M, gimana kalo entu helm jurdun last career ya? ?
Sok cerdas padahal????
KOMEN PISUH PISUHAN CUMAN BIKIN MALES…
Tetap komen positif bro! Biar ga diisi komen2 buruk doang ?
Helm keren si yg make jg keren wajar klo mhl cuma satu d planet bumi…
Dimana ada 46 disana nongol 93