Iwanbanaran.com ? Caakkk? Yamaha baru saja merilis skutik bongsor terbaru mereka dengan label Yamaha Nmax 160 2022 Spiderman Edition. Motor lansiran pabrikan garputala ini begitu menarik cak mengingat Yamaha melabur skutik bongsor ini dengan livery Spider-Man. Tentunya, ini merupakan sesuatu hal yang spesial untuk para penggemar Marvel Cinematic Universe. Wwwooww, penasaran sosoknya ?? simak detilnya dibawah ini?

Pasti sampeyan akan mengkritik judul, kok cak IWB menyebut NMAx 160 ? eitt tunggu dulu cak…IWB hanya mengikuti dari pabrikannya pastinya. Karena memang motor ini di Brazil bukan disebut NMax 155 namun NMax 160. Dan Perlu sampeyan ketahui, Yamaha Brasil memang kerap meluncrukan motor terbaru mereka dengan livery terbaru yang bisa menarik minat para biker. Tidak seperti motor pada umumnya yang dilabur dengan livery balap, namun Yamaha malah melabur Nmax 160 dengan livery bertemakan Spider-Man.

Sepertinya hal ini memang upaya Yamaha mengingat film Spider-Man terbaru berjudul No Way Home sudah dirilis kurang dari tiga hari yang lalu. Namun sayangnya cak, livery yang tertanam pada motor ini justru merupakan kombinasi antara warna merah, biru, dan silver yang dimana strippingnya tidak didominasi jaring laba-laba melainkan lebih didominasi warna silver dan biru. Mungkin akan lebih menarik jika motif jaring laba-labanya lebih tebal dan lebih banyak.

iklan iwb

Selain itu cak, untuk desain dan tampilanya sendiri tidak mengalami perubahan alias sama seperti Nmax 155 yang dijual di tanah air. Namun yang membedakan nama yang diusung Yamaha Brasil adalah Nmax 160 tapi untuk kapasitas mesin justru masih sama dengan dibekali mesin 4 stroke single silinder berkubikasi 155cc 4 valve berpendingin cairan. Mesin ini juga telah dibekali fitur unggulan dari Yamaha yakni Variable Valve Actuaion alias VVA. Dengan mesin tersebut, motor ini mampu memuntahkan tenaga hingga 11,3 kW atau 15,2 Hp.

Last… Untuk fitur yang tertanam juga masih sama dengan mengusung dual headlight dan DRL LED dan desain tail light yang mirip Yamaha Xmax. Lalu pada bagian dashboard sudah memakai panel speedometer full digital, adopsi Stop start system, rem cakram depan dan belakang yang dilengkapi dengan dual channel ABS juga smart key system atau keyless. Dengan begitu kangbro, biker tidak perlu repot mencari lubang kunci ketika ingin berkendara. Sementara untuk baderolnya cak, Yamaha Nmax 160 2022 Spiderman Edition dijual untuk market Brasil dengan banderol 16.490 atau jika dirupiahkan sekitar 42 jutaan. Apakah Indonesia akan menyusul ? aromanya sih nihil cak….piye, kalau iya sampeyan tertarik ora kieee ?..(RA iwb)

49 COMMENTS

    • Yang penting kaga gede Vanthat doang kaya namex chuakzzz… Bayangin, lu bonceng bini lu naek namex, dari belakang keliatan stoplampnya ada 2 lapis chuakzzz ???

        • Linlin Jarrrvis buka suara bahwa Raaaul Fernaaandezzzz lah yang mendekati Yamaaaaha karena dia yang ingin mengendarai motor Yamasaahaaaa
          Jossssssss??..
          Gaannnnnnnn??..
          Doossssssssssss???.

  1. Coba si Nyemex yg punya roller 13 gram dipasangin roller PCX yg 20 Gram….mungkin diSpion PCX udah ngeBlur kagak keliatan
    Mueeeehehehehehee ?

  2. Kenapa sih cak dari kemaren beritanya produk luar negeri mulu.. Udah seneng seneng kirain bakal ada product baru, gak taunya zonk..

    • Sabaar…..
      Ada artikel yang sengaja dan harus buat selingan, karena setelahnya , ada Kejutan Kejutan yang bikin Tetangga semakin Semaput
      Mueeeehehehehehee ?

    • Bukan gua yg berjuang keras , Fby yang sudah mulai berkurang jauh Jumlahnya Cak
      Mueeeehehehehehee ?

        • Fby dh kecapean cak….
          Habis mbacot sampai bibir ndower blom di bayar2 sama majikannya
          MuuuuUUUuuuuehehehe…..

          • Linlin Jarrrvis buka suara bahwa Raaaul Fernaaandezzzz lah yang mendekati Yamaaaaha karena dia yang ingin mengendarai motor Yamasaahaaaa
            Jossssssss??..
            Gaannnnnnnn??..
            Doossssssssssss???.

  3. Ohh…. Makkk…. Slog slog slog slog slog slog slog slog slog slog slog slog……… Oselog oselog oselog oselog oselog……

    • Kalau H mau main fitur lbh canggih lagi, Yamehe bisa makan apa?
      Wong fitur metik2 H.. Parking brake lock, side stand switch, sama idling stop engine.
      yg dulu dibilang tak guna malah diikuti yamehe ?

  4. Linlin Jarrrvis buka suara bahwa Raaaul Fernaaandezzzz lah yang mendekati Yamaaaaha karena dia yang ingin mengendarai motor Yamasaahaaaa
    Jossssssss??..
    Gaannnnnnnn??..
    Doossssssssssss???.

  5. Malah keliatan sebagai bukti bahwa memang kekuatan brand yamaaf itu rendah, sehingga butuh superstar sekaliber rossi, ironman dan spiderman untuk mengangkatnya.

  6. Striping tebeng depanya kurang jozzz… Kurang nyatu… Mending dibikin black spider.. Lebih sangar bin gahar..

Comments are closed.