Iwanbanaran.com ? Caakkk… kabar terbaru datang dari pabrikan bologna yang melakukan recall terhadap dua naked bikenya. Recall ini dilakukan Ducati Amerika Utara terhadap Ducati Monster 821 dan Ducati Monster 1200 karena masalah rem. Lhooo nyapoooo ? ngeslong po piyeee ? intip detilnya dibawah ini…

Ducati melakukan recall untuk dua unit motornya yakni tipe naked bike Ducati Monster 821 dan Monster 1200. Upaya recall ini dilakukan karena terdapat komponen selang rem belakang yang rentan mengalami kerusakan. Nah unit yang direcall sendiri cak yakni Ducati Monster 821 yang diproduksi dari tahun 2015 hingga 2021, Lalu Ducati Monster 1200 dan 1200S dengan tahun produksi 2014 hingga 2021, kemudian yang terakhir Ducati Monster 1200R yang diproduksi antara tahun 2016 sampai 2019….

Dari konfirmasi recall dikonfirmasi komponen selang rem ini memang rentan mengalami kerusakan apalagi jika sering terkena suhu panas. Akibatnya biker bisa merasakan penurunan performa pengereman belakang dari motor dan lebih parahnya lagi cak fungsi pengereman bisa hilang secara mendadak. Oleh karena itu pabrikan bologna melakukan recall dengan total 1.312 unit motor Ducati Monster yang tentunya untuk menjaga keselamatan pengendara.

iklan iwb

Yups dengan terjadinya penurunan performa rem belakang yang dirasakan biker tentunya akan meningkatkan resiko kecelakaan. Untungnya sistem rem depan dan belakang pada motor ini tidak terhubung secara hidrolik sehingga rem depan masih berfungsi secara normal. Sementara itu menurut pemberitahuan recall yang dilayangkan Ducati Amerika Utara hingga saat ini belum memerima laporan terkait adanya kecelakan dengan diketahuinya trouble pada line up nakedbike mereka….

Last… Dengan diketahuinya masalah ini Ducati akan mengganti selang rem belakang dengan komponen baru dan memakai material berbeda. Tentunya penggunaan material yang berbeda ini memiliki tujuan agar dimasa depan nanti masalah serupa tidak terjadi sehingga biker bisa lebih tenang dan leluasa ketika berkendara. Selain itu cak penggantian komponen selang rem tidak dipungut biaya alias gratis dan Ducati pun akan mengenalkan selang rem versi terbaru untuk produksi kedepannya…..(RA iwb)

28 COMMENTS

  1. Yg pernah bilang recall=bosok..pasti malu seumur hidup karena kegoblokannya..

  2. ekekekekek

    Recall = diakui Global Semakin Kipas Kipas Dollar di Depan mata

    Sebelah ???

    H suuuuuRrrrrrAM

    muuehehehehe

  3. ekekekekekek

    sebelah Alergi Recolll

    gak bertanggung jawab blasss..Fix yg beli Bloonnn

    H suuuuuRrrrrAM

    muehehehehehe

  4. ekekekekeek

    Malu Maluin Masyarakat Indonesia sazaa
    Alerrgi Recoollll

    H suuuuuRrrAM

    muehehehehe

  5. eekekekeke

    Sampai sampai Negara Jepun harus angkat bicara Recoll Rrrrembessss klutuk klutukk
    Malu maluin

    H suuuuuuRrrrrAM

    muehehehehehe

  6. ekekekekeke

    Sport = Klutuk klutuk
    Matic = Geredekkk
    Bebek = Tensioner Lifter gampang kendorr

    H suuuuRrrrAM

    mueheheheheh

    • Jangan lupa cakkk ruantei nya legend bangeud, *since tigor2000 up to CB150R THE NEW KING OF NAKED SPORT 150CC*

  7. Waow….. aku tak menyangka masa pabrikan itali produsen motor mahal pula, kalah sama ngahaem yang gak pernah rikol… ?

  8. Hanya FBH yang bangga tanpa Recall,,

    Produk cacat bodo amat , yang penting nyembah pabrikan sayap

Comments are closed.