Iwanbanaran.com – Cakkk… Akhirnya Kick Off Gelaran Asia Road Race Seri pertama resmi di gelar, di awali Free Practice 1 Hari ini, untuk kelas Asia Production 250 yang di mulai pukul 9.10 hingga 9.40 Waktu setempat. Dan pada sesi free practice pertama ini pasukan Astra Honda Racing Team mendominasi !!
Selepas Green Flag yang menandai di mulainya Free Practice 1 Semua pembalap kerahkan semua kemampuannya pakdee, Geng Astra Honda Racing Team sejak awal sesi sudah berada di barisan depan, Hingga pada pertengahan Sesi Irfan Ardiansyah memimpin sementara di ikuti Lucky Hendriansya dan Andy Fadly. Ujung Tombak AHRT Awhin Sanjaya berada di lima besar. Posisi tidak berubah hingga 10 Menit menjelang akhir FP1. Di menit menit akhir Lucky Hendriansya berhasil mengambil alih Posisi puncak dari Irfan Ardiansyah. Hingga finish posisi tidak berubah. AHRT Nampaknya akan kuat disini pakdee.
Lucky Hendriansya (Astra Honda Racing Team) keluar sebagai yang tercepat dengan catatan waktu 2 Menit 25.530 Detik.
Posisi ke dua Irfan Ardiansyah (Astra Honda Racing Team) yang hanya terpaut +0.107 Detik
Posisi ke tiga Andy Muhammad Fadly (Manual Tech Kawasaki Racing Team) dengan gap +0.132 Detik.
Posisi ke empat Aiki Iyoshi (Manual Tech Kawasaki Racing Team) dengan Gap +0.791 Detik.
Posisi ke lima di tutup Awhin Sanjaya (Astra Honda Racing Team) dengan gap +0.876 Detik
Posisi ke enam Muklada Sarapuech (AP Honda Racing Thailand Team) dengan gap +1.115 Detik.
Posisi ke tujuh Sethu Rajiv (Idemitsu Honda Racing Team) dengan gap +1.328 detik
Posisi ke delapan Rey Ratukore (One Xox TKKR Sag Racing Team) dengan gap +1.381 Detik
Posisi ke sembilan Muzzakir Mohamed (One Xox TKKR Sag Racing Team) dengan gap +1.443 Detik.
Melengkapi sepuluh besar adalah Nazirul Izzat (One Xox TKKR Sag Racing Team) dengan Gap +2.049 Detik. Gooo merah putihhhh….(iwb)
Mantap
Dip
Borong podium indo
Lokal meraja
Semoga juaraa yupppss
Mantap
Oke
Dipersilahkan dioprek lagi regulasinya, kali ini agak ribet krn hadir kawak yg juga superior..
Jozz
prodium mugo ae
Lanjuttt
Pertamax
Joss kang
Kibarkan merah putih di sana bro
Joss….
pertamax
Semangat cak