Iwanbanaran.com – Cakkk…kembali lagi meneruskan Test Pra Musim Asia Road Race Championship Hari kedua di Sirkuit Malaysia. Pembukaan untuk kelas Supersport 600. di mulai pukul 09.00 hingga 09.40 Waktu Setempat. Pembalap Thailand masih menjadi yang terkencang. Sedangkan Pasukan Astra Honda Racing Team Perbaiki catatan waktu khususnya Andi Gilang. Semangatttttt !!
Semua pembalap betot gass sejak menit awal, dan beberapa pembalap berhasil improve, yups mereka memanfaatkan suhu track yang masih rendah di pagi hari yaitu 34.6?
Sesi ketiga ini masih di kuasai Rookie Peerapong Boonlert (Yamaha Racing Thailand Team) yang dengan catatan waktu terbaik 2 Menit 11.015 Detik. Cukup besar gap yang di pangkas dari Sesi dua kemarin cak, ia berhasil lebih cepat 0,8 detik
Posisi ke dua di tempati Helmi Azman (Musashi Boon Siew Honda Racing Team) dengan Catatan waktu terbaik 2 Menit 11.466 Detik.
Posisi ke tiga Andi Farid Izdihar (Astra Honda Racing Team) dengan catatan waktu 2 Menit 11.695 Detik. Sesi pembuka yang cukup baik di lakukan Andi, ia berhasil memperbaiki catatan waktunya hingga 1 detik lebih cepat di bandingkan sesi sebelumnya.
Posisi ke empat di isi Azroy Hakeem (Musashi Boon Siew Honda Racing Team) dengan catatan waktu 2 Menit 11.745 Detik.
Posisi ke lima di tempati Kasma Daniel (Hong Leong Yamaha Malaysia Team) dengan catatan waktu 2 Menit 12.132 Detik.
Posisi ke enam di isi Passawit Thithivavarak (AP. Honda Racing Thailand Team) dengan catatan waktu 2 Menit 12.512 Detik
Posisi ke tujuh di huni Rheza Danica (Astra Honda Racing Team) dengan catatan waktu 2 Menit 12.859 Detik. Rookie dengan improve terbaik hari ini dimana ia hampir memangkas gap 2 detik lebih cepat dibanding Sesi dua. Mantebb poll
Posisi ke delapan di isi Ramdan Rosli (One Xox TKKT Sag Racing Team) dengan catatan waktu 2 Menit 13.130 Detik. Ini adalah kali pertama Ramdan berada di delapan besar setelah berjuang keras di hari pertama
Posisi ke sembilan di tempati Adam Norrodin (SIC Junior Zk Racing Team) dengan catatan waktu 2 Menit 13.232 Detik.
Menutup sepuluh besar adalah Afif Amran (Hong Leong Yamaha Malaysia Team) dengan catatan waktu 2 Menit 13.632 Detik. Afif adalah satu satunya rider di sepuluh besar yang gagal memperbaiki catatan waktunya….(Cc for iwb)
Jozz
Go Indonesia
Maju terus indonesia…..!!!
Endonesia
Ayo semangat sarapan dulu biar kuat ?
Jos
Alhamdulillah…
gogogooo
Lanjutkan trs
Mantul
Pertamax
Uh she upp
cocok
joss cakk
Pertamax..
mau nnya kang kalau daerah jakarta mau beli motor bekas terpercaya harganya gak terlalu mahal dimana yah?
Kjv
Joss Gandoa
Merah putih jos cak
Ngebut gan???
Alhamdulillah masih bisa ngebut wkwk
Alhamdullilah 2x overtake
pertamax
Makin jaya pembalap indo
Joss