Iwanbanaran.com – Pakdeeee…..akhirnya tanda-tanda tersebut mulai gamblang. Tanda kelahiran skutik terbaru dari Suzuki yang diduga sebagai generasi terbaru skutik Nex yang disinyalir akan mengusung nama Nex II. Keyakinan IWB berdasarkan olah gambar yang coba IWB screen capture frame by frame dan sosoknya jelas cak…disinyalir inilah Suzuki new Nex Gen II yang sedang kita tunggu. Berdasarkan teaser bisa kita tangkap matic ini jauh lebih sporty terutama tekukan-tekukan body yang meruncing….

Teaser yang diposting Suzuki diakun IG resminya yakni @SuzukiIndonesiamotor ini memang sangat singkat. Asli cak…bener-bener pendek. Dibuka dengan kalimat ” Ready for the New One” ? setelah itu langsung terlihat moncong muka skutik dengan tebeng meruncing dibagian depan. Kalau IWB perhatikan, motor ini sepertinya bakal makin agresif alias beda dengan gen sebelumnya. Terlihat dari lekukan-lekukan body dibawah jok….yang terkesan muscular…

Dari beberapa info yang IWB kumpulkan new NEX II ini disinyalir nggak bakal latah mengikuti Yamaha yang sudah membekali Mio S dengan lampu LED. Namun dari beberapa terawangan, Suzuki new NEX II tetap setia dengan bohlam biasa karena dipandang lebih handal membelah segala kondisi jalan. Maklum cak, warna kuning memang beda dengan putih yang suka atau tidak bakal kedodoran ketika hujan lebat ataupun kabut tebal. So….tipe headlamp disinyalir sama dengan Honda Beat…

iklan iwb

Dibanding Gen 1, Suzuki new NEX II rumornya juga bakal sedikit lebih besar. Dimensinya kemungkinan nggak akan jauh dari Suzuki Address. Soal ini memang masih prediksi kangbro. Tapi yang pasti, beda dibandingkan gen pertama. Desainnya jauh lebih menggoda celengan…wis to percoyo nang IWB. Ora percoyo sampluk sandal swallow pokoke :mrgreen: . Desain memang selera tapi dari terawangan Suzuki NEX II ini melompat jauh dari sebelumnya….

Last….teaser menjadi bukti bahwa kelahiran skutik terbaru Suzuki akhirnya datang juga setelah kita menunggu cukup lama. Dan pada gen II ini Suzuki tetap mempertahankan mesinnya yang tangguh dan irit. Harapan kita secara banderol Suzuki akan menjual new NEX II dibawah para kompetitornya. Semoga saja. Btw….untuk lebih jelasnya, tunggu report IWB besok diajang IIMS. Juozzzz ! (iwb)

?Teaser Youtube

HP klik disini

 

55 COMMENTS

    • Kene akeh, bro… Nyewo siji ta?
      Akeh lanang2 lambe turah ndok lingkunganq kene… Mental Rombeng mirip Darmo ??

    • Ayoh koco-koco perut dulu

      Kalah Tua! Honda Supra X Tabrak Yamaha XMAX, Matik Bongsor Hancur Ban Depan Copot
      Kronologis kejadian bermula saat motor Honda Supra X, DK 5881 PN yang dikendarai NI Ngh Popi datang dari bahu jalan sebelah Barat menuju Selatan.

      Tiba – tiba dari arah Selatan tujuan Utara datang sepeda motor Yamaha X MAX, DK 5114 PQ yang dikendarai oleh IB Gd Ariwiguna sehingga terjadi tabrakan.

    • Ciahahahahaha,,,Miong Family lebih suram,produksi banyak cuma PLANGA PLONGO di gudang,,,

  1. Yang saya harapkan dari Suzuki jenis matic adalah produk yang serupa dengan skywave dan berbagai macam updatenya.atau yang CC 180 bolehlah.

    • Di bali sabtu kemarin vroh
      Xmax vs supra x
      Xmax protholl vroh
      Ayoh koco-koco perut dulu

      Kronologis kejadian bermula saat motor Honda Supra X, DK 5881 PN yang dikendarai NI Ngh Popi datang dari bahu jalan sebelah Barat menuju Selatan.

      Tiba – tiba dari arah Selatan tujuan Utara datang sepeda motor Yamaha X MAX, DK 5114 PQ yang dikendarai oleh IB Gd Ariwiguna sehingga terjadi tabrakan.

    • Monggo koco-koco dulu perut nya

      Kalah Tua! Honda Supra X Tabrak Yamaha XMAX, Matik Bongsor Hancur Ban Depan Copot

      Kronologis kejadian bermula saat motor Honda Supra X, DK 5881 PN yang dikendarai NI Ngh Popi datang dari bahu jalan sebelah Barat menuju Selatan.

      Tiba – tiba dari arah Selatan tujuan Utara datang sepeda motor Yamaha X MAX, DK 5114 PQ yang dikendarai oleh IB Gd Ariwiguna sehingga terjadi tabrakan.

  2. desain keren menurut mereka atau menurut selera pasar?

    skydrive itu juga keren,

    kalau mau laku, minimal harus 11-12 dengan merk H

  3. Yamaha Buat wr150 yng versi supermoto saja..karna sekmennya lebih menjanjikan dari Pada trail yng pasar Nya Terlalu sempit kusus penghobi saja(sepert nasip crf150 numpuk Di gudang ora payu)?klo Yamaha wr150 supermoto yng keluar saya Mau inden 1 Insyallah

  4. Hahaaa Haaaaaa Protolness Occured

    Kalah Tua! Honda Supra X Tabrak Yamaha XMAX, Matik Bongsor Hancur Ban Depan Copot

    • Fbh tulul?.Yang namanya tabrakan ya pasti hancurlah, mau yg ditabrak atau tertabrak, coba dilihat lagi faktor kecepatannya ketika kedua objek tsb berbenturan mana yg lebih besar kecepatannya, misal kepala ente pada posisi diam tiba tiba terbentur tulang anzhink yg melayang pada kecepatan tinggi pasti kepala ente remuk, apa lagi klo isi kepala ente koponk pasti lebih parah lagi tingkat kerusakannya?.bgitu lol…
      O iya mau tanya klo cibicibi yg protol terbelah dua cuma krna nginjek lubang seuprit itu gimana ??? Bukan tabrakan loh…Ga usah pura pura ga tau nyet….ngoahahahahaha

  5. Gak usah nyeleneh suzuki. Tolong skywave di reborn saja dan dikasih sentuhan modern.. Jujur saja saya dulu kepengen bgt punya skywave yg bodynya aduhai bgt dibanding beat saya

  6. Salam Satu HATI

    Disini saya ingin mengeluhkan permasalahan shock motor PCX saya yang bengkok, sudah saya ganti pake YSS dan sekarang sudah baret2 kembali dan berpotensi menuju bengkok kembali.

    Setelah saya memberanikan diri membawa motor tersebut untuk di cek ke bengkel umum ternyata posisi dudukan arm dan rangka atas tidak center.

    Tolong tindakan lanjutnya, karena saya klaim ke bengkel resmi hanya di sebut (wajar) saja oleh mekanik dan itu kesalahan saya yang over weight.

Comments are closed.