Bro dan sis sekalian…..pada tanggal 1 Agustus 2015 kemarin IWB beserta rekan media dan Blogger lain diundang U-Mild untuk menghadiri workshop yang dibawakan oleh Ade Habibie….satu builder motor kustom Indonesia yang cukup kondang. Mengusung tema ?Express Your Character through Custom”….IWB awalnya kurang bergairah sebab terkesan monoton. Namun setelah mengikuti secara cermat….lama-lama jebule cukup menarik mzbro. Apalagi mereka sharing tips singkat modifikasi atau custom motor yang benar. Seperti apa??….
Bagi komunitas kustom motor…..bro Ade mengajak para bikers untuk tidak hanya mengekspresikan masing-masing karakter mereka melalui kustom, tetapi juga mengubah citra mereka di masyarakat. Mengapreasi dan menghormati hasil karya orang lain juga sangat penting. ?Melalui workshop ini, saya ingin mengingatkan bukan hanya ekspresi karakter saja yang penting dalam sebuah komunitas kustom, tetapi juga pentingnya saling menghormati dan mengapresiasi ide serta hasil karya builder yang lain.” serunya. Artine opo??…
Mau bentuk pating pecotot kita harus tetap berikan pujian kepada mereka. Modifikasi mungkin kurang cakep bagi kita. Tapi bagi si owner….pasti rasane wis ganteng ora ketulungan. Penggiat kustom Rizky Mandra juga menambahkan ?Banyak komunitas kustom yang bermunculan, mulai dari komunitas otomotif roda dua, roda empat, hingga komunitas tattoo pun semakin ramai saat ini. Meskipun masing-masing komunitas memiliki pilihan kendaraan tersendiri, tetapi semuanya tetap berpegang pada semangat yang sama, yaitu semangat kustom yang saling menghormati satu sama lain?, jelas Mandra yang juga terlibat dalam penyelenggaraan acara motor kustom bertajuk Sekepal Aspal. Nah….seperti apa sih custom yang benar??….
“Buat konsep terlebih dahulu seperti apa custom motor yang kita inginkan kita nanti. Jangan lupakan sisi kenyamanan dan safety….itu sangat penting..” ujarnya. Yup…bro Ade juga menggaris bawahi pentingnya modifikasi dengan tetap memperhatikan sisi keamanan dan kenyamanan. Selain itu ketelitian menjadi kunci kesuksesan custom. “Cek baut satu persatu secara seksama. Soalnya saya pernah punya pengalaman knalpot copot ditengah jalan karena baut kurang kencang..” tukasnya disambut tawa seluruh biker yang hadir. Berikut tips dan poin singkat dari sang master….
1. Cari referensi
2. Buat konsep
2. Estimasi bugdet
3. Ekskusi
4. Ketelitian
5. Proses trial (test ride)
6. Finalisasi
Last…selain kegiatan gathering atau workshop seperti ini, komunitas yang menghadiri Unity Pitstop juga bisa bergabung di forum online yakni www.unity-team.com yang bertajuk Saudara Satu Aspal sebagai wadah komunikasi antar komunitas dan anggotanya. Di dalam forum ini berisi informasi terkini seputar dunia bikers, ?Tanya Ahlinya? dimana anggota komunitas bisa bertanya dan mewawancarai langsung ahli dalam dunia bikers; ?Group Recommendations? yang berisi komunitas-komunitas yang sudah menjadi bagian dalam forum Unity-team.com. Nah…modifikasi atau custom??. Yang penting Hargai hasil jerih payah mereka bro. Lha sampeyan ora. Nyleneh sitik di-nyek….piye jal ngono kuwi (jadi ingat motor jok nungging kelangit…hadeughh) (iwb)
Mantappp kang
FBH Ayan liat moge yang 2 silinder aja ga ada
ekekekekekekek
jlub
Shallat subuh dulu nanti baru baca ya…
Modeterasi udang cap cirebonan ini…
tanks
5 besar
3besar
jos euy
josssssssd
amankan 10 besar
Pesan pemerintah: MOTOR MEMBUNUHMU
akan ditempel di jidat motor pabrikan
Hhhhhh, ide saya nih
Ooo begitu
Jos lagi lagi FBH sarapan moge langsung kenyang baca judul nya
Tim swatpam AHM mau miting Besok mau impor mogeh darih cinah
ngiahahaha 😀
Moge kucing 2000cc dengan fitur rangka kecoak,tanki bocor dan rantai berisik.
Apik2
Yg samping mas iwan motornya joss.
Nek aq mending tak nggo standaran wae lek, insinyur jepang luweh pintar.
” MANDRA-GATE ”
hhuuuuaaahhaaahhaaa
kalo modif dan custom untuk nyaman dan safety ane suka…
tapi dimari modifnya ga safety…
misal, spion hilang, spakbor raib, lampu rem bening, sein copot, setang dipelintir, ban cacing, radiator lepas, jok dipapas….
mungkin nyaman buat penggunanya…. hahaha
salam susah netral
yah…walaupun Desain CB150R NYONTEK dan teralisnya pating pecotot…saya hormati,mau gimana lagi,.selera FBH memang seperti itu,ditambah lagi HONDA memang motornya bapak2 yg gak kreatif.
Desainnya yang jelas menganut aliran bulus angop khas bapak-bapak
Cafe racer mantebbbb
Woow cakep” motor nya, apalagi yg naik motornya he he he ngopi dulu kang IWB . . .
cafe racer.. japs style.. mantapp dahh….
Jok motor nungging ke langit? Erlimolas ya kang maksudnya
Behahahahaha
wow cUSTOm Ride…. Akuh mau dong di custom mas IWB
classic ini mah
Yang pating pecotot itu las-lasannya Cebong alias CB150R kang.
welok
orongorong.com/2015/08/03/yamaha-mx-king-pakai-lampu-vario-150-jadi-keren/
(jadi ingat motor jok nungging kelangit?hadeughh) (iwb)…….
APAKAH ADA KAITANNYA DENGAN R15 LEK….????
spion itu bukan bagian dari perangkat safety riding ya, lek?
lebih ke hotrod..tp gk ada spion..kwokwokw
Kalo kaya unity pitstop gitu rapopo kang, ada nilai seninya, tampilan motor jadi lebih sexy… Lha kalo ban cacing opo jok nungging ke langit sampai knalpot disemburin ke muka bikers yang ada dibelakangnya, nilai seninya dimana? Yang ada malah jadi sampah visual.
seperti di bikeexif.com ya lek?
builder2 motor kastem kondang saling memuji hasil garapan builder lainnya.. adem baca komennya…
cek juga pipeburn.com dan thebikeshed.cc
di situ motor2 kastemnya keren. komentar2nya juga membangun. meskipun ada yg gak suka, tetep kasih masukan dan respect