yamaha byson FIBro dan sis sekalian….akhirnya dishare oleh beberapa pembaca warung, sosok sport berperawakan seperti Byson tertangkap dijalanan. Siluet gambar terlampir jelas menunjukkan…..YIMM telah mulai melakukan tes ride versi FI yang sedang kita tunggu. Mantapp!!!….

Monggo perhatikan secara seksama….sampeyan akan lihat perawakan sosok FZ16. Bedanya….lampu belakang kini ditopang aluminium pada bagian kiri kanan. Tidak salah lagi….memang inilah Byson FI yang sedang kita tunggu. Menggunakan kode 2UP…..YIMM memang sudah mendaftarkannya via TPT. Dan secara basis desain….basis generasi gen FI ternyata sama plek dengan India. Bedanya hanya hugger yang nihil sari guard. Soal ini sebenarnya sudah IWB share diartikel sebelumnya…

iklan iwb

Last…..IWB sudah pernah memberikan masukan kepada YIMM via pak Maskur agar new Byson dijejali perangkat double disk brake untuk mengangkat value sang kuda besi. Apakah diluluskan??. Walau pesimis….kita semua masih berharap untuk itu. Setidaknya kini kita tahu….YIMM sudah mulai tes jalanan Byson FI. Seru ramai tenan ki rekkk…..(iwb)

Screenshot_2015-01-23-12-44-20Post by IWB. Follow us on?.

Twitter : @iwanbanaran
FB Fanspage : Iwanbanaran.wordpress.com
Email : [email protected]
Youtube channel : Iwanbanaran
Path : Iwanbanaran
Google+ : Iwanbanaran
Blog Author : IWBspeed.com | Iwanbanaran.com

63 COMMENTS

Comments are closed.