Beda diIndonesia ternyata beda juga dieropa. Kalau diIndonesia penjualan motor laris manis bak kacang goreng ternyata tidak dibenua tersebut….

Tren penurunan terus terjadi ditahun 2010 hingga mencapai 14%. Sebagai perbandingan dibulan yang sama, tahun 2008 industri roda dua Eropa terjual sebanyak 1.730.821unit sedangkan tahun sekarang hanya 1.281.296 unit. Negara terparah adalah Italia. Negara Valentino Rossi tersebut mengalami penurunan hingga 26,3% dibandingkan tahun lalu pada bulan yang sama. Sampai-sampai? menteri perindustrian menyerukan supaya memerangi lesunya industri roda dua plus subsidi keuangan untuk mendongkrak produksi. Hhmmm….langsung teringat dengan tim merah Ducati. Apakah kondisi buruk ini juga berpengaruh terhadap pabrikan yang bermarkas diBologna tersebut. Entahlah….untungnya Italia tidak sendirian. Tercatat Inggris, Jerman, Perancis, Denmark, Polandia, Swedia,Yunani, dan Norwegia juga mengalami nasib sama. Dengan realita ini tidak berlebihan dong ya kalau kita sarankan para dedengkot produsen roda dua dunia supaya? seting ulang strategi guna melirik pasar Asia yang kini makin gemuk. Kalau itu sudah terjadi, disinyalir dengan gampang KTM Duke? akan benar terwujud? mengaspal diIndonesia. Masih mupeng soalnya 😆 Ya nggak bro….. (iw/29/10/2010)

iklan iwb

6 COMMENTS

  1. Sebenarnya bagus kalo begitu… 🙂
    Saya justru prihatin campur sedikit seneng melihat angka penjualan motor di Indonesia yang terus meningkat. Seneng karena teman-teman pada punya motor baru (berarti tingkat ekonominya sudah lumayan baik). Sedihnya karena jalanan makin padat, polusi meningkat, cadangan bahan bakar minyak makin cepat habis…

  2. @ Shogy
    Mantep bro….sekali-kali Shell dong xixixi…
    @ Pak’e
    Segalanya kalau berlebihan emang nggak bagus ya bro…
    @ Hadi
    Wah…kalau ini bukan ngarep bro. Mimpi kalau emang bisa. Soalnya saya juga mauuuuu…..

Comments are closed.