iklan iwb

Pasca test Valencia akhirnya The Doctor sukses melakukan operasi akibat cedera bahu yang disinyalir menjadi biang kurang maksimalnya performa Rossi pada musim 2010 ini….

Operasi Arthroscopic dilakukan diCervesi Cattolica hospital Italia. Perbaikan tulang ligamen dikomandoi oleh Dr Alex Castagna dan Dr. Giuseppe Porcellini. Diharapkan proses penyembuhan akan memakan waktu sekitar tiga bulan.“Ternyata kondisi bahunya sangat kritis. Valentino pastinya sangat berat membalap dengan kondisi seperti itu, ?ungkap tim yang melakukan operasi. ? Intervensi berjalan bagus tanpa ada komplikasi. Untuk rehabilitasi, biasa memakan waktu? sekitar 90 hari tapi kita akan lakukan yang terbaik sesuai keinginan pembalap.” Ujarnya.

Walaupun Rossi juga mengalami cedera kaki ternyata menurut pengakuannya pangkal permasalahan buruknya stamina malah dari bahu. Sehingga dengan suksesnya operasi diharapkan bisa mengembalikan performa The Doctor. So kita lihat aja tahun depan……..(iw/16/11/2010)

iklan iwb

5 COMMENTS

  1. ketiax aja deh..

    semakin sering muncul pertanda GP 2011 bakal sangat seru !!
    OK, saatnya berburu hp tv !!

  2. neubie hadir
    slm knal OM, bleh ikut nimbrung d lapakna xixixi…. maklum ank ingusan yg bth bnyak ingfoh

Comments are closed.